Tuesday, February 4, 2020

ROSARIO DI USIA SENJA

SEMANGAT DIMASA SENJA
Rosario atau renungan, kegiatan yang dilakukan setiap hari selasa jam 08.30WIB, lansia dengan semangat hadir pada kegiatan tersebut di Ruang Doa/Kapel. Para oma opa senang jika waktu luang diisi dengan kegiatan yang dipimpin oleh para Bruder Csa.

0 comments:

Post a Comment