Monday, June 17, 2013

VISI MISI

VISI
Menjadi wisma lansia yang konsisten dalam mengusahakan dan mempromosikan kualitas hidup yang bermutu bagi anggota komunitas wisma melalui pelayanan professional  yang menyemangati (inspirasional)  dan keramahan yang dilandasi semangat persaudaraan dalam kasih & damai

MISI
Menyediakan tempat yang nyaman dan pelayanan yang bermutu untuk meningkatkan kualitas hidup warga lansia dengan semangat kasih dan damai

Motto: “Melayani dengan Kasih dan Damai”

TUJUAN
  1. Melayani para lanjut usia (lansia) supaya mendapatkan kehidupan yang penuh kasih, kedamaian dan harmonis di masa senjanya.
  2. Karya Pendampingan Wisma Harapan Asri berorientasi pada pelayanan dengan sepenuh hati berdasarkan kasih dan damai.
  3. Mendampingi dan melayani lanjut usia (lansia) serta menghadirkan Kerajaan Allah (kedamaian dan kenyamanan) bagi para lanjut usia.
  4. Menciptakan kondisi sosial agar lansia memiliki rasa percaya diri dan harga diri sehingga mampu melaksanakan fungsi sosialnya secara wajar.
OUR VALUES
  1. Kepuasan pelanggan dan pemenuhan kebutuhan anggota komunitas wisma lansia 
  2. Profesionalisme dan penghormatan terhadap individu. 
  3. Peningkatan kualitas yang berkelanjutan
  4. Dedikasi dan komitmen terhadap visi bersama
  5. Persaudaraan, Kasih, dan Damai
  6. Team Work

2 comments:

  1. Hallo Wisma Harapan Asri, masih eksis dalam pelayanan manula? Saya manula sebatang kara gak punya tempat tinggal dan berkelana sejak 1995 sampai sekarang. Akhir akhir ini kekuatan saya sudah hilang dan terasa lemah serta tak mampu lagi berkelana. Adakah tempat bagi saya untuk menaruh kepala?
    Mohon infonya.

    ReplyDelete